2018, APP dan APRIL masih terima kayu kontroversial Djarum Grup
Meski telah diungkap tahun sebelumnya, tahun 2018 ternyata APP dan APRIL tetap membeli kayu kontroversial Djarum Grup.
Meski telah diungkap tahun sebelumnya, tahun 2018 ternyata APP dan APRIL tetap membeli kayu kontroversial Djarum Grup.
Dugaan praktek atas-nama (nominee structure) pada kepemilikan/kepengurusan APP dan atau Sinarmas Grup. Ujian bagi Perpres Beneficial Ownership.
Temuan ini memunculkan pertanyaan mendasar mengenai kesungguhan APP dan APRIL melaksanakan komitmen zero-deforestation-nya.
Analisis citra dan pantauan lapangan, termasuk gambar drone, menunjukkan pembabatan hutan alam di konsesi HTI Muara Sungai Landak, di Kalbar.
Kritis, badak jawa perlu intervensi strategis samun efektif guna mengupayakan kelestarian dari konservasi badak jawa
Hutan habitat gajah di Bentang Seblat kian kritis. Di hutan itu ada aktivitas perusahaan sawit tanpa izin.
Pasopati Project dirancang sebagai sebuah situs yang menampilkan informasi, data, dan analisis isu-isu kehutanan, persawitan, dan pertambangan. Situs ini fokus menyampaikan suara kritis pada tema-tema tersebut, termasuk mengenai pelakunya dan kebijakan-kebijakan terkait.
Pasopati Project didedikasikan untuk mencapai salah satu tujuan Auriga, yakni mengeliminir aksi-aksi destruktif terhadap sumberdaya alam.
Situs ini dikelola oleh Auriga. Namun demikian ekspose-ekspose tertentu dalam situs ini dilakukan bersama jejaring.